Kisah Teladan Orang Tua Bijak

Posted by blas 2 komentar
kisah ini menceritakan sebuah keteladanan dimana orang tua yang bijaksana mengajarkan kepada anaknya tentang makna hidup dari memegang sebuah prinsip dan selalu istiqomah dalam menjalani hidup meraih ridho illahi.

syahdan pada zaman dahulu, ada orang tua yang bijaksana. orang tua itu memeliki seorang anak yang pikirannya selalu berubah-ubah yaitu tidak memiliki pendirian yang teguh karena terlalu banyak mendengar omongan orang lain yang tidak bermanfaat.

pada suatu hari orang tuannya ingin memberi pelajaran agar anaknya bisa istiqomah dalam pendirian dan pemikiran.dalam suatu perjalanan,orang tuannya menunggang khimar atau keledai sementara anaknya disuruh berjalan di belakang.saat berpapasan dengan serombongan wanita,beberpa diantaranya mencemoohkan kelakuan orang tuannya yang begitu tega membiarkan anaknya berjalan sedangkan dirinya enak-enakan menunggang khimar.
orang tuanya pun turun dan anaknya menaiki khimar tersebut.tak lama kemudian mereka bertemu dengan serombongan laki-laki yang sinis menyatakan bahwa dengan membiarkan anaknya menaiki khimar sementara orang tuannya berjalan kaki maka orang tuannya sama saja dengan tidak mengajari anaknya sopan santun.masa  anaknya enak-enakan menunggang khimar sedangkan orang tuanya berjalan kaki hingga kelelahan.
kemudian keduanya menunggangi khimar tersebut sampai mereka bertemu dengan sekelompok orang yang peduli dengan binatang.orang-orang tersebut memperingatkan bahwa keduannya telah menyiksa khimar karena beban yang harus di pikul sang khimar sangatlah tidak berbanding. akhirnay mereka turun seraya berjalan di belakang  khimar dengan memegangi tali kekangnya.
beberapa saat kemudian tibalah mereka pada kaum yang suka memperolok-olok.mereka berkata"sebaiknya gotong saja agar terhindar dari jalan yang tidak rata".orang tua bijak itu meskipun tahu bahwa hal itu adalah sesuatu yang bodah dan tolol tetapi dia tetap saja mengikuti apa-apa yang dikatakan orang yang di temuinya sepanjang perjalanan karean dia ingin mengajarkan dan juga proses menyadarkan anaknya dari sifat labilnya.
dan akhirnya mereka pun menggotongnya, dan keadaan pun menjadi riuh karena orang-orang yang menyaksikan serentak mentertawakan hal bodo yang di lakukan keduannya.bahkan akhirnya mereka pun di tangkap dan harus meringkuk di tempat perawatan (semacam rumah sakit gila  )    
akhirnya orang tuanya menerangkan kepada anaknya bahwa" inilah wahai anakku,akibat dari orang yang suka mendengarkan omongan orang lain juga orang yang tidak berbuat kecuali untuk menyenangkan orang lain"
 
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Kisah Teladan Orang Tua Bijak
Ditulis oleh blas
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://tempat-cari-jodoh.blogspot.com/2012/08/kisah-teladan-orang-tua-bijak.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

2 komentar:

Agen Poker Terpercaya mengatakan...

Makasih banyak buat infonya mas bro.. jangan lupa kunjung balik ya... Ane tunggu...

Unknown mengatakan...

Hallo kepada semua pecinta judi online
Agen terpercaya 100% di indonesia

kristalpoker menyediakan 7 game

Game yang di sediakan oleh kristalpoker :
- Sakong (New Game)
- Bandar Poker (New Game)
- BandarQ (Hot Game)
- Poker
- Domino
- Capsa Online
- AduQ

1. deposit dan withdraw hanya rp.15.000
2. Bonus Turnover 0,3% Setiap minggunya
3. Extra Bonus Cashback Setiap Minggunya
4. Bonus Referral 10%+10% Seumur Hidup
5. Bisa dimainkan di Smartphone Versi Android dan Iphone.
6. MIN DEPO IDR 15.000 dan Proses cepat 1 menit

silakan bergabung ya bagi yang belum terdaftar jadi member kristalpoker
jika ada kendala dalam pendaftaran atau kendala lainnya ,silakan hubungi CS kami langsung ya.

Posting Komentar

Redesigned by Info Terbaru Original by Bamz | Copyright of tempat cari jodoh. Untuk SEO lebih lanjut kunjungi Trik SEO terbaru.